Teknik Menentukan Harga Obat di Apotek
Setiap pelaku bisnis siapapun dan dimanapun mereka berada, sudah barang tentu mereka akan menginginkan keuntungan bagi perusahaan yang sedang mereka pegang. Demikian pula para pengusaha yang menambatkan usaha mereka di bidang perapotekan. Mereka akan menggunakan sebuah cara yang sudah tersusun sedemikian sistematis untuk menentukan harga jual obat agar apotek yang mereka jalankan tidak merugi. […]
Teknik Mengatur Keuangan Apotek untuk Menghindari Kerugian
Apotek menjadi salah satu sarana pelayanan kesehatan yang membantu masyarakat untuk lebih mudah menjangkau obat–obatan yang bertujuan untuk meningkatkan kesehatan, mencegah timbulnya sakit, hingga ditujukan untuk menyembuhkan berbagai jenis penyakit. Agar usaha apotek Anda berjalan dan memiliki neraca keuangan yang sehat, maka Anda perlu memahami dengan baik terkait teknik mengatur keuangan apotek. Berikut ini adalah […]
Teknik Pengelolaan Persediaan Apotek yang Perlu Anda Ketahui
Dalam menjalankan usaha apotek, agar dapat maju dan berkembang seiring waktu, tentu Anda perlu memiliki manajemen atau cara tata kelola yang tepat, salah satunya adalah mengenai teknik pengelolaan persediaan apotek. Hal ini sebagian besar adalah terkait dengan obat – obatan yang menjadi stok di apotek Anda. bagi Anda yang belum paham betul mengenai pengelolaan persediaan […]