Hepatitis Misterius : Apa Yang Harus Kamu Tahu?
Awal bulan April lalu, WHO mengumumkan adanya lonjakan kasus hepatitis dengan penyebab yang belum jelas atau hepatitis of unknown aetiology atau di Indonesia disebut sebagai kasus Hepatitis Misterius. Walaupun belum diketahui penyebab pastinya, Swipers harus tetap waspada dan selalu menjaga kesehatan hati Bagaimana caranya?
Apotek Kamu Sudah Pakai Media Sosial Belum, Swipers?
Wah jangan sampai ketinggalan, Apotek juga harus memanfaatkan media sosial untuk Marketing. Tahukah Swipers, 68.9% orang Indonesia adalah pengguna aktif media sosial lho. Kebayangkan bagaimana besarnya potensi sosial media untuk mempromosikan Apotek Swipers?
Apa Tantangan Industri Jamu Saat Ini? #MeetTheExpert Short Version dengan Irwan Hidayat
“Negeri ini kan banyak tanaman obat, 28 ribu sebagai Mega Biodiversity di dunia,” Irwan Hidayat, Direktur PT Sido Muncul.
Pola Mencari Keuntungan Dengan Online #CeritaSwipeRx
Cerita Yoga, karyawan apotek bagian kasir & pembelian yang melakukan perubahan di Apotek Pola. Pembelian kebutuhan Apotek yang semula offline dan harus menunggu sales datang menjadi online menggunakan SwipeRx Belanja.
Apakah Strategi Marketing Apotekmu Sudah Benar? Coba Terapkan STP !
Apa manfaat nya Swipers memahami Strategi Segmentasi, Targeting an Positioning? Apakah bisa diterapkan di bisnis Apotek Swipers? Bagaimana cara dan seperti apa contohnya?
FarmaKepo Eps 7: Jenis-jenis Obat Asma, Dosis dan Efek Sampingnya di Apotek. Mana yang Paling Ampuh?
Hai Swipers udah tau obat golongan apa aja yang termasuk ke dalam Bronkodilator??? Ada apa aja sih obat-obatnya? Apa aja efek samping? Dan seperti apa efek sampingnya?
Apa Resep Sido Muncul Sukses Bertahan Puluhan Tahun? Jawabannya #MeetTheExpert dengan Irwan Hidayat
Sidomuncul, merupakan produsen jamu dan obat herbal modern yang kini sudah banyak dikenal oleh masyarakat dalam negeri tak terkecuali juga dengan masyarakat luar negeri. Salah satu produk yang sangat berkesan adalah produk yang memiliki jargon “Orang Pintar, Minum Tolak Angin”. Pada episode Meet The Expert kali ini Pak Irwan Hidayat selaku Presiden Direktur Sidomuncul akan […]
Yuk Kenalan dengan Strategi SMART Objective biar Apotek Makin Cuan
Mengapa Swipers penting memahami Objektif dalam berbisnis? Anggap saja Objektif Swipers ingin memperluas pasar, sementara Swipers baru memiliki satu cabang di daerah Jakarta Selatan. Maka Strategi berikutnya adalah membuka cabang Apotek di daerah Jakarta Timur
FarmaKepo Eps 6: Gangguan Pernapasan, Rhinitis. Apa saja pilihan obatnya?
Hai Swipers, pada episode Farmakepo kali ini Yulia bakal membahas tentang sistem pernapasan pada manusia. Mengingatkan kembali saat pelajaran Biologi, sistem pernapasan terdiri dari beberapa organ yang memiliki fungsinya masing-masing.
Panadol Bisa Meminimalisir Efek Samping Vaksin Covid-19? Cek faktanya di #MeetTheExpert bersama GSK
Bagi sebagian masyarakat di Indonesia mengasosiasikan produk paracetamol dengan nama brand Panadol. Hal tersebut terjadi karena proses awareness pada brand tersebut berhasil dilakukan, sehingga Panadol yang merupakan obat dengan kandungan paracetamol menjadi top of mind di tengah masyarakat. Tak heran Panadol berhasil menjadi penyumbang pemasukan terbesar di Indonesia bagi GSK atau GlaxoSmithKline sebagai produsen obat […]